Fakta Fakta Menarik Seputar Piala Dunia 2014 Brazil

Balotelli meminta ciuman dari ratu Inggris
Balotelli meminta ciuman dari ratu Inggris
Berikut ini adalah fakta-fakta menarik selama Piala Dunia 2014 Brazil yang telah kami rangkum dari @99faktabola :

  1. Piala dunia setelah 25 Match di tahun :
    2010: 46 Goals
    2014: 74 Goals
  2. Butuh waktu 24 tahuh untuk Kosta Rika baru bisa menembus 16 besar di Piala Dunia.
  3. Laga Kosta Rika vs Italia kemarin terdapat 14x offiside dan menjadi terbanyak di Piala Dunia 2014.
  4. Saat melawan Inggris, Luis Suarez hanya melakukan 2x tendangan ke arah gawang dan dua-duanya menjadi gol.
  5. Balotelli meminta ciuman dari ratu Inggris apabila Italia bisa membuka jalan Inggris untuk lolos ke babak 16 besar.
  6. Negara dgn jumlah hattrick terbanyak di Piala dunia:
    Jerman 7x
    Argentina 4x
    Hungaria 3x
    Uruguay 3x
  7. Saat beradu sprint dengan Sergio Ramos (Spanyol vs Belanda), kecepatan Arjen Robben 34km/h.
  8. Oliver Giroud adalah pencetak Gol ke seratus Timnas #FRA di World Cup.

Kita tunggu fakta fakta menarik lainnya.
Title : Fakta Fakta Menarik Seputar Piala Dunia 2014 Brazil
Description : Balotelli meminta ciuman dari ratu Inggris Berikut ini adalah fakta-fakta menarik selama Piala Dunia 2014 Brazil yang telah kami rangk...

0 Response to "Fakta Fakta Menarik Seputar Piala Dunia 2014 Brazil"

Posting Komentar